Rabu, 06 Maret 2013

merawat keyboard

Cara Merawat Keybord Laptop

Keyboard merupakan peralatan yang paling penting selain hardware hardware pada laptop yang lain. keyboard pada laptop tidak seperti pada komputer yang kalau rusak bisa diganti atau di beli, selain itu keyboard juga mudah kotor dan rusak jika tidak dilakukan perawatan dengan baik. kerusakan pada keyboard biasanya adalah salah satu tombol pada keyboard tidak berfungsi dengan baik. jika terjadi kerusakan pada salah satu tombol pada keyboard mengakibatkan ketidaknyamanan dalam penggunaan laptop.
Oleh karena itu ada baiknya anda melakukan perawatan pada keyboard anda dari pada harus merogoh kocek anda lebih dalam untuk melakukan perbaikan pada keyboard laptop anda. berikut ini adalah beberapa tips untuk melakukan perawatan pada keyboard

  1. langkah pertama yang harus dilakukan adalah matikan power laptop anda sebelum dibersihkan
  2. berikutnya adalah dengan cara memiringkan laptop anda kedepan dan tiuplah  bagian keyboard anda supaya debu dan kotoran yang ada tertiup
  3. Menggunakan ujung sendok teh yang dibalut lap agak basah untuk membersihkan tepi antara keyboard dan monitor.
  4. Gunakan vacum cleaner pembersih keyboard untuk menarik partikel debu atau kotoran yang masih tersisa di atas keyboard. peralatan ini dapat anda beli dengan harga di kisaran 20rb di toko komputer.                  


vacum cleaner keybord










      5. cara selanjutnya adalah dengan menggunakan keyboard protector agar tidak ada lagi debu atau 
      kotoran yang bisa masuk kedalam sela sela keyboard laptop anda
      6. jangan sekali kali meletakkan minuman di dekat laptop anda karena bisa mengakibatkan konsletting
      7. Kurangi bermain game di laptop karena sebagian besar game hanya menggunakan beberapa tombol

Tidak ada komentar:

Posting Komentar